top of page
Search

Kenapa Bisa Resesi ?

  • Writer: Admin
    Admin
  • Jul 7, 2022
  • 1 min read

David Sumual, Kepala Ekonom PT BCA Tbk berpandangan, resesi global muncul karena faktor inflasi yang tinggi di banyak negara yang tidak terantisipasi sejak awal, yang menyebabkan mereka harus menaikan suku bunganya signifikan dan agresif dalam waktu singkat.


"Kalau hari ini beda dengan 2008, itu eksposur aset-aset derivatif tidak sebesar 2008. Harapannya tidak ada gangguan dari sisi finansial yang terpukul dari hanya beberapa sektor riil," ujarnya.


Paling utama yang harus diperhatikan, menurut David adalah ekonomi domestik. Jangan sampai sektor konsumsi di dalam negeri terganggu.


"Kalau sektor konsumsi kita terganggu, seperti di masa-masa pandemi, itu pasti pengaruhnya akan signifikan. Kita kan ekspor-impor gak sebesar negara-negara lain. Kita lebih terisolasi atau lebih punya ketahanan ekonomi," jelas David


 
 
 

Opmerkingen


Created 2015. by Kyobie adv. Supported by Wix.com

  • Facebook
  • YouTube
  • Instagram
bottom of page